Pelatihan Petugas Pendataan Sakernas Februari 2024 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur

Layanan PST Online dapat diakses melalui PST Online BPS OKU Timur || Berita Statistik (BERAS) OKU Timur dapat diakses melalui Beras OKUT

Layanan Pengaduan BPS OKU Timur melalui Chat  wa.me/082116160916 ||  Standar Pelayanan Publik BPS Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur dapat diunduh melalui SPP_BPS 

Layanan Pengaduan BPS OKU Timur melalui Chat WA 082116160916 atau melalui lapor.go.id (SP4N LAPOR)  

Pelatihan Petugas Pendataan Sakernas Februari 2024

Pelatihan Petugas Pendataan Sakernas Februari 2024

24 Januari 2024 | Kegiatan Statistik


Hari ini, Rabu, 24 Januari 2024, Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten OKU Timur melaksanakan pelatihan petugas Sakernas Agustus 2023 di Hotel Parai Puri Tani. Pelatihan ini lanjutan dari beberapa hari pelatihan sebelumnya yang bersifat hybird.


Pelatihan ini diikuti oleh 7 petugas pendataan lapangan dari mitra BPS OKU Timur dan 3 petugas pemeriksaan lapangan dari pegawai organik BPS Kabupaten OKU Timur. Peserta pelatihan dibekali dengan materi tentang berbagai aspek terkait Sakernas, mulai dari konsep, metodologi, hingga teknik pengumpulan data.


BPS Kabupaten OKU Timur berharap bahwa pelatihan ini dapat menghasilkan petugas Sakernas yang kompeten dan profesional dalam melaksanakan Sakernas. Dengan demikian, data Sakernas yang dihasilkan dapat menjadi data yang berkualitas dan dapat digunakan untuk mendukung pembangunan ketenagakerjaan di Kabupaten OKU Timur.

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Ogan Komering Ulu Timur(Statistics Indonesia East Ogan Komering Ulu Regency)Jl. Adiwiyata Km 07 (SP. Lingot) Kota Baru Selatan - Martapura  (32181)

Telp/Fax : (0735) 481606

Email : bps1609@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik